Resep Masakan Dari Ayam - Nion Nion

3 Resep Masakan Dari Ayam Ini Pasti Bikin Nagih, Ayo Recook!

Resep Masakan Dari Ayam – Memasak daging ayam masih menjadi lauk utama, yang dianggap sopan dan bagus jika disajikan untuk tamu. 

Tidak hanya untuk tamu atau pada saat acara penting, memasak ayam untuk sebagian keluarga mungkin sebuah rutinitas. 

Bukan karena punya banyak uang lantas membeli ayam setiap hari. Tapi hanya menu itu yang kadang disukai keluarga. 

Dari pada masak ini itu ujungnya tidak dimakan oleh suami, istri atau anak, lebih baik masak masakan yang pasti habis dimakan bukan? 

Nah berikut ini Nion Nion akan membuat daftar 3 resep masakan dari ayam yang bisa kamu coba. 

3 Resep Masakan Dari Ayam Ini Pasti Bikin Nagih

Resep ini sangat enak, jadi kamu bisa mencobanya untuk hari yang berbeda supaya tidak bosan. Jika dirasa masih kurang banyak rekomendasinya, kamu bisa cek resep lainnya. 

1. Ayam Kecap Mentega
Resep-Masakan-Dari-Ayam-Nion-Nion-4

Butuh Bawang Goreng 1-2kg Rutin? Cek Harga Pabrik

Daging ayam ini memiliki rasa dan tekstur yang lembut meski digoreng kering. Jika kamu suka masakan ayam dengan kecap, coba resep ini. 

Buka ayam kecap biasa, ini ayam kecap mentega. Untuk menghasilkan ayam yang enak dan juicy, diperlukan marinasi dulu selama 40 menit hingga 1 jam. 

Untuk memarinasi ayam, gunakan 3 bahan. Yaitu tepung maizena, jeruk nipis, dan kecap asin. Gabungan ketiganya akan membuat ayam tidak amis dan lembut. 

Setelah selesai dimarinasi, kamu bisa mulai memasaknya  bersama bumbu yang sudah dibuat. Apa saja bumbu dan bahan yang diperlukan? Klik disini agar kamu paham setiap langkah memasaknya. 

Resep lengkapnya sengaja dibuat terpisah, agar kamu tidak perlu scroll ke bawah atau lebih dalam hanya untuk mencari resep masakan dari ayam berikutnya. 

Baca Juga: Harga bawang goreng di pasaran terbaru nih bun! cek yuk

2. Ayam Goreng Malaysia
Resep-Masakan-Dari-Ayam-Nion-Nion-2

Mau Produk Bawang Goreng? Disini aja

Siapa yang mau coba resep ayam dari negaranya Upin & Ipin? ayam goreng malaysia adalah resep kedua yang Nion Nion rekomendasikan untuk kamu coba. 

Karena di negara kita sudah banyak sekali resep ayam, kamu mungkin juga sering memasaknya. Sesekali kita mencoba cara masak ayam dari tetangga sebelah. 

Rahasia ayam goreng malaysia ada di bumbu yang digunakan dan proses marinasinya. Jika kamu sangat sayang bumbu, jangan masak menu ini. Karena perlu sejumlah bumbu. 

Sebelum membuat ayam goreng, pertama-tama siapkan pasta kari dulu. Pasta ini digunakan untuk marinasi ayam yang akan dimasak bersama-sama setelah proses perendaman. 

Bumbu yang perlu kamu persiapkan mulai dari ketumbar, adas, dan biji jintan. Untuk bumbu seperti ini, bisa cari di Nion Nion atau nion nion official (marketplace).

Selain ketiga bahan tersebut, masih ada bumbu lainnya yang perlu disiapkan. klik cek disini untuk informasi bumbu dan langkah memasaknya. 

Baca Juga: Cari resep masak daging kurban yang baru dan enak? coba ini deh

3. Ayam Cincang Terong

Mau coba resep masakan lain? cek disini

Jika ingin memadukan ayam dengan sayuran, cobalah resep ini. Kali ini bahan utamanya adalah terong. 

Sayuran berwarna ungu ini sangat enak dan cocok dimasak dengan resep apapun. Karena amat meresap dan empuk setelah dimasak. 

Terong cincang ayam ini akan menjadi resep ketiga dari resep-resep ayam yang Nion Nion rekomendasikan. Bahannya lebih sederhana, dan kamu juga bisa berkreasi sendiri. 

1 buah terong yang panjang, dapat menjadi 4 porsi. Ayam cincang yang diperlukan untuk porsi ini hanya 300gr. Jika ingin dibuat lebih banyak, tambahkan jumlah terong dan ayamnya. 

Cara memasaknya hanya memanggang terong, dan menumis ayam cincang. Praktis! Lihat caranya disini: resep ayam cincang terong

Bagaimana dengan 3 informasi resep masakan dari ayam diatas, apakah cukup membantu? dapatkan resep lainnya dan informasi seputar: 

  1. Bawang goreng
  2. Grade bawang goreng
  3. Harga bawang goreng
  4. Info tentang manfaat bawang goreng untuk diet dan kesehatan 
  5. Lainnya

Hanya di produsen bawang goreng Nion Nion. Semua yang berhubungan dengan bawang goreng dan masakan enak ada disini. Yuk kunjungi halaman lainnya dan dapatkan informasi terbaik. 

Semoga bermanfaat

Artikel Terkait